teman teman Alira maupun Fahri masih bingung dengan Alira maupun Fahri,, karna wajah sembab Alira di tambah dengan Alira yg tidak banyak bicara seperti biasanya,, padahal Alira itu yg paling heboh dan banyak tingkah kalau mereka lagi berkumpul kaya gini,, dia selalu tidak bisa diam...
tapi mereka pun tidak berani untuk bertanya,, apalagi Fahri memberi kode kepada mereka dengan memainkan mata dan menggelengkan kepalanya kepada mereka...
kemudian mereka makan sambil mengobrol tentang segala hal,, termasuk tentang hubungan Meymey dan Refan yg baru saja jadian,, dan Rian sama Ara yg sudah jadian beberapa bulan yg lalu...
mereka mengobrol sambil menikmati makanan mereka dan di hibur dengan nyanyian para penyanyi kafe di atas panggung sana....
selesai makan,, tiba tiba datang seorang laki laki yg ternyata adalah pemilik kafe itu,, dia menghampiri mereka dan berkata....
"mas,,, mba,, ada ngga di antara kalian yg mau sumbangin satu atau dua lagu,, mba cantik ini mau ngga nyanyikan satu lagu,,? tanya pemilik kafe itu...
"soalnya ke dua putri kembarku yg ada di sana,, ingin sekali melihat mba ini nyanyi,, kata pemilik kafe itu ke Alira sambil menunjuk ke arah ke dua putrinya yg sedang tersenyum sambil bertepuk tangan dari depan sana,,...
kata Ayah mereka yg juga pemilik kafe itu,, kalau ibu mereka sudah meninggal di saat melahirkan mereka,, jadi apapun keinginan mereka pasti ayahnya ikuti,, yg penting bisa buat mereka bahagia...
"tolong ya mba,,,! aku hanya ingin putriku merasa senang,,, kata pemilik kafe itu lagi..
"iya mas,, boleh ko,, jawab Alira yg memang aslinya sangat penyayang terutama sama anak anak....
Fahri dan yg lainnya tidak terlalu kaget,, karna Alira itu,, orangnya serba bisa dan ngga malu malu,, apalagi suaranya juga sangat merdu,, serentak semuanya yg ada di kafe itu bertepuk tangan di saat Alira melangkahkan kakinya ke arah panggung...
sampainya di atas panggung,, Alira langsung mencium pipi ke dua gadis kembar yg sedang bertepuk tangan dan tersenyum bahagia itu....
dan setelah itu,, Alira langsung memberitahukan lagu yg akan dia nyanyikan kepada pemain piano yg ada di samping...
kemudian Alira duduk di depan mic dan musikpun berbunyi,, Fahri dan semua yg ada di situ langsung bertepuk tangan sambil menatap ke depan....
Alira merasa lebih tenang dan bahagia karna dia bisa membuat ke dua gadis kecil itu tersenyum bahagia,, sebelum Alira bernyanyi,, dia kembali menatap teman temanya yg sedang menatapnya dengan tatapan senang campur tegang...
![](http://up.pic.mangatoon.mobi/contribute/fiction/154659/markdown/6462814/1581749362248.jpg-original600webp?sign=0fe5505ea68577c2a04a12866148c674&t=5e72b600)
dia memilih lagu yg liriknya seperti memberitahukan isi hatinya ke laki laki tampannya yg sedang menatapnya dari tempat duduknya di depan sana....
dan semua yg ada di situ bertepuk tangan di saat musik sudah mengiringi Alira yg hendak akan menyanyikan lagu yg berjudul: aku takut....
"katamu cintaku berlebihan...
"cemburuku tak beralasan....
"membuat dirimu tak nyaman....
"maafkan aku sayang....
"aku takut kehilangan dirimu....
"aku takut takut kehilanganmu...
"aku takut kehilangan cintamu...
"aku takut hidup tanpa dirimu...
"aku tak akan bisa...
"aku yg bisa gila....
"bila kau pergi meninggalkanku....
"hooooo....hooooooo...
"katamu cintaku berlebihan....
"cemburuku tak beralasan....
"bagaikan burung dalam sangkar...
"maafkan aku sayaaaaaang...
"aku takut kehilangan dirimu...
"aku takut takut kehilanganmu...
"aku takut kehilangan cintamu...
"aku takut hidup tanpa dirimu...
"aku tak akan bisa...
"aku yg bisa gilaaaaa....
"bila kau pergi meninggalkankuuuuuu.....
Alira sangat menghayati lagu yg dia nyanyikan itu,, dan suara merdunya itu menghipnotis semua yg ada di situ,, dan nyanyian Alira itu membuat Fahri tersentuh sampai matanya berkaca kaca...
![](http://up.pic.mangatoon.mobi/contribute/fiction/154659/markdown/6462814/1581749362253.jpg-original600webp?sign=a0dfe872ad7996796fad5f2cd12251a1&t=5e72b600)
setelah selesai bernyanyi,, Alira kembali mencium si kembar itu dan melangkah turun dari panggung,, dan semua yg ada di situ langsung bertepuk tangan,,...
sampai sampai ada yg menjabat tangannya,, apalagi mereka sudah mengenalnya sebagai istri dari pengusaha muda yg sangat sukses di negri ini,, yg juga sedang duduk di sana sambil menatap istrinya yg sangat cantik itu.....
sampainya di samping Fahri,, Alira langsung di jabat tangannya oleh teman temannya dan juga teman teman Fahri,, mereka sangat bangga dengan kelebihan bumil yg satu ini,, pantasan saja Fahri si es balok jadi meleleh..
setelah menjabat tangan dengan teman temannya,, langsung dengan cepat Fahri menarik tangan Alira yg masih berdiri itu sampai Alira terjatuh di atas pangkuannya,, kemudia segera Fahri bibir seksi istrinya itu di hadapan orang banyak....
mata Alira terbelalak saking kagetnya,, karna suaminya si pemalu ini ngga pernah bisa dan ngga pernah mau melakukan hal seperti ini di depan orang banyak kaya gini....
Alira sangat terkejut karna tidak percaya Fahri bisa melakukan ini,, dia tidak membalas ciuman suaminya tapi diapun tidak menolaknya,,.......
semua yg ada di situ terkejut dengan apa yg mereka lihat,, sampai teman teman Fahri dan juga Alira yg sangat mengetahui sifat Fahri itu langsung menutup mulut mereka yg terbuka besar dengan tangan mereka saking kagetnya,, tapi kemudian mereka akhirnya bertepuk tangan sambil tertawa.....
selesai berciuman,, Fahri langsung menatap Alira yg masih berada di pangkuannya sambil mengelap sisah sisah liurnya di bibir seksi istrinya itu dengan ibu jarinya dan berkata.....
"I LOVE YOU.... kata Fahri dengan suara seraknya sambil menatap istrinya dengan mata yg sudah berkaca kaca...
Alira yg menatap suaminya itu pun ikut terharu dan meneteskan air mata bahagianya,, dia segera memeluk laki laki tampannya itu sambil berkata.....
"maafkan aku mas,, aku terlalu mencintaimu dan takut kehilanganmu... kata Alira dengan suara gemetarnya...
Meymey dan Ara yg menyaksikan mereka juga ikut meneteskan air mata,, mereka terharu dan bahagia melihat kebahagian sahabat mereka itu....
sedangkan Rian dan Refan,, hanya menatap pacar mereka masing masing dan kemudian menatap Fahri dan Alira sambil tersenyum...
pukul 10 tepat,, mereka memutuskan untuk segera pulang,, mereka pulang dengan mobil masing masing dan pasangannya masing masing,,.....
dalam perjalanan pulang,, Rian sesekali menatap Ara yg duduk termenung di sampingnya,, karna merasa tidak tenang,, akhirnya Rianpun mengeluarkan suara...
"kamu kenapa,,,? ko termenung,,,? tanya Rian..
"ngga apa apa ko,, aku hanya lagi mikirin ka Fahri,, soalnya orang sebeku dan secuek itu bisa romantis juga ya,,,? jawab Ara...
"ya iya,, semua orang pasti bisa berubah,, contohnya aku yg skarang,, cuma setia sama satu cewek,,, kata Rian dengan pd nya...
"ya mana aku tau,, kamu setia atau ngga,,,? balas Ara...
"kenapa sih kalian para wanita,,, hidup kalian penuh dengan kecurigaan aja,,,? sambung Rian...
"ya itu karna,, para wanita itu,, penuh cinta yg besar di hatinya,, jadi takut kehilangan orang yg dia cintai... jawab Ara...
"haaaa,, kecil kecil udah pintar dalam urusan cinta,, sambung Rian dan tetap fokus menyetir...
"ya harus pintar,, biar ngga di begoin sama laki laki,, jawab Ara...
"tenang saja sayang,, aku ngga akan pernah bohongin kamu,,, kata Rian..
"benar,,,? tanya Ara sambil menatap Rian yg terus fokus ke depan,,...
dan Rian hanya menganggukan kepalanya tanpa menatap Ara,, dengan segera Ara langsung mencium pipi Rian dan membuat Rian langsung tersenyum dan berbalik mengecup bibir Ara,, kemudian kembali fokus ke depan dengan tangan sebelahnya menggenggam tangan Ara...